UMN Life Simulator
Nama Anggota
- Christian Ivan Wibowo (00000058450)
- Stanislaus Vieri Halim (00000057445)
- James Bernard William (00000059431)
- Dhena Purnama (00000058902)
Aturan
- Di awal permainan, pemain diwajibkan mengisi nama dan memilih karakter
- Pemain dimulai dengan seluruh statusnya 50%
- Pemain dapat menambahkan statusnya dengan memekan tombol : Tidur : Opsi ini berguna untuk menambahkan status tidur karakter. Konsekuensinya ketika statusnya bertambah, status makan akan berkurang Main : Opsi ini berguna untuk menambahkan status main karakter. Konsekuensinya ketika statusnya bertambah, status tidur akan berkurang Belajar : Opsi ini berguna untuk menambahkan status belajar karakter. Konsekuensinya ketika statusnya bertambah, status tidur akan berkurang Makan : Opsi ini berguna untuk menambahkan status makan karakter. Konsekuensinya ketika statusnya bertambah, tidak ada status akan berkurang
Untuk menyelesaikan gamenya, pemain harus bisa mencapai semester 8. Game dimulai dari awal.html, Selamat Bermain!